Milad Muhammadiyah Ke-112, UM Palembang Launching Hari Bermuhammadiyah dan Penerimaan Mahasiswa Baru Tahun 2025

um-palembang.ac.id – Dalam rangka semarak Milad Muhammadiyah Ke-112, Universitas Muhammadiyah (UM) Palembang menggelar Pengajian Akbar dengan menghadirkan Dr. H. Anwar Abbas, M.M., M.Ag., Ketua Pimpinan Pusat Muhammadiyah, pada Senin (18/11/2024). Dalam kegiatan ini juga, Universitas Muhammadiyah Palembang menggelar Launching Hari Bermuhammadiyah, dan Launching Penerimaan Mahasiswa Baru Tahun Akademik 2025/2026 yang bertempat Read more

Semarak Hari Bermuhammadiyah, Universitas Muhammadiyah Palembang Gelar Pengajian Akbar

um-palembang.ac.id – Dalam rangka menyemarakan dan mensosialisasikan hari Bermuhammadiyah bagi civitas akademika, Universitas Muhammadiyah Palembang menggelar pengajian akbar dengan menghadirkan Buya Novrizal Nawawi, Lc., M.Pd.I., sebagai narasumber, pada Sabtu (11/1/2025) bertempat di Masjid Al-Hikmah Kampus A. Pengajian tersebut dihadiri Rektor Universitas Muhammadiyah Palembang Prof. Dr. Abid Djazuli, S.E., M.M., Wakil Rektor, Read more

AIK Universitas Muhammadiyah Palembang Wahana Dakwah Persyarikatan Kepada Mahasiswa

um-palembang.ac.id – Dalam rangka penguatan dan penyamaan persepsi penerapan Al Islam Kemuhammadiyahan (AIK) di pembelajaran mahasiswa, Lembaga AIK dan Kaderisasi Universitas Muhammadiyah Palembang menggelar Baitul Arqam Dosen AIK semester ganjil tahun akademik 2024/2025. Kegiatan yang mengangkat tema “Membangun Atmosfer Akademik Islami Melalui Penguatan Peran Dosen AIK” ini bertempat di Hotel Grand Read more

Pentingnya Etos Kerja dan Komitmen Bermuhammadiyah, dalam Memajukan Amal Usaha

um-palembang.ac.id – Lembaga Al Islam Kemuhammadiyahan (AIK) Universitas Muhammadiyah Palembang menggelar pengajian pimpinan dengan tema “Etos Kerja dan Komitmen Bermuhammadiyah” yang bertempat di Aula Gedung KH. Faqih Usman Lantai 7, pada Senin (11/11/2024). Ketua Majelis Pembinaan Kader dan Sumber Daya Insani (MPKSDI) Pimpinan Pusat Muhammadiyah Dr. Bachtiar Dwi Kurniawan, S.Fil.I., M.PA., Read more

Perkuat Ideologi dan Karakter, 191 Mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Palembang Ikuti BAM Batch 3

um-palembang.ac.id – Lembaga Al-Islam Kemuhammadiyahan (AIK) dan Kaderisasi Universitas Muhammadiyah Palembang kembali menggelar Baitul Arqam Mahasiswa (BAM). Kegiatan tersebut kembali digelar untuk mahasiswa baru Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Palembang, yang memasuki Batch 3 dan diikuti sebanyak 240 mahasiswa tahun akademik 2025/2026. Kegiatan yang berlangsung selama 2 hari, Sabtu–Minggu, 25–26 Oktober 2025, Read more

Kenalkan Visi Misi Persyarikatan, 120 Mahasiswa Baru Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Palembang Ikuti BAM Batch 2

um-palembang.ac.id – Lembaga Al-Islam Kemuhammadiyahan (AIK) dan Kaderisasi Universitas Muhammadiyah Palembang kembali menyelenggarakan kegiatan Baitul Arqam Mahasiswa (BAM) sebagai agenda pembinaan ideologi bagi mahasiswa baru. Memasuki Batch 2, sebanyak 170 mahasiswa baru Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Palembang tahun akademik 2025/2026 mengikuti kegiatan ini yang berlangsung selama dua hari di Pondok Pesantren Read more

Mahasiswa Baru Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Palembang Dibekali Ideologi Kemuhammadiyah Lewat Baitul Arqam

um-palembang.ac.id – Sebanyak 512 mahasiswa baru Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Palembang tahun akademik 2025/2026 mengikuti kegiatan Baitul Arqam Mahasiswa (BAM) yang dibagi dalam 3 batch. Kegiatan pembinaan dasar ini digelar oleh Lembaga Al-Islam Kemuhammadiyahan (AIK) dan Kaderisasi Universitas Muhammadiyah Palembang. Kegiatan Baitul Arqam Mahasiswa (BAM) Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Palembang Read more

Dosen FAI Universitas Muhammadiyah Palembang Edukasi Siswa SMK Muhammadiyah 3 Soal Wudhu dan Tayamum Sesuai Tarjih

um-palembang.ac.id –  Dosen Fakultas Agama Islam (FAI) Universitas Muhammadiyah Palembang kembali menunjukkan komitmennya dalam pengabdian kepada masyarakat. Empat dosen FAI bersama mahasiswa Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) melaksanakan program Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) di SMK Muhammadiyah 3 Palembang pada Senin, 6 Oktober 2025. Kegiatan ini dibuka oleh perwakilan SMK Muhammadiyah 3 Palembang, Read more

Mahasiswa FKIP Universitas Muhammadiyah Palembang Ikuti Baitul Arqam, Dorong Bisa Beradaftasi dengan Dakwah Persyarikatan

um-palembang.ac.id – Mahasiswa baru Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Muhammadiyah Palembang yang mengikuti Baitul Arqam dibimbing untuk sukses dan berprestasi sehingga bisa beradaftasi dan bergabung dengan berbagai gerakan dakwah persyarikatan Muhammadiyah. Hal tersebut disampaikan Rektor Universitas Muhammadiyah Palembang Prof. Dr. Abid Djazuli, S.E., M.M., saat menutup Baitul Arqam Mahasiswa Read more

Universitas Muhammadiyah Palembang Menguatkan Peran Dosen AIK Lewat Workshop RPS Berbasis OBE

um-palembang.ac.id – Workshop Penyusunan Rencana Pembelajaran Semester (RPS) Al-Islam Kemuhammadiyahan (AIK) Berbasis Outcome-Based Education (OBE) dalam Rangka Peningkatan Mutu Pembelajaran, pada Selasa 9 September 2025 yang bertempat di Aula Gedung KH. Faqih Usman Lantai 7 Universitas Muhammadiyah Palembang. Kegiatan yang diinisiasi Lembaga AIK dan Kaderisasi ini diikuti para dosen pengampu mata Read more